
Dalam sebuah hadist, Rasulullah SAW menceritakan pengalamannya sewaktu memasuki surga: “Aku melihat di dalam surga ada beberapa malaikat yang membangun istana. Batanya terbuat dari perak, juga ada yang terbuat dari emas. Mereka terus membangun. Ketika mereka berhenti membangun, aku lalu bertanya, “Kenapa kalian berhenti?”
Mereka menjawab, “Benar-benar telah habis perbekalan kami”
Aku lantas bertanya, “Apa perbekalan kalian?”
Mereka menjawab, “Berdzikir kepada Allah Ta’ala, karena orang yang mempunyai istana ini adalah orang yang berdzikir kepada Allah Ta’ala. Tatkala orang itu berhenti berdzikir, maka kami-pun berhenti membangun istana”
Tidak ada komentar:
Posting Komentar